
Hai Sahabat sehat setjonegoro apa kabar? semoga selalu sehat dan tetap semangat.
Dalam kesempatan kali ini RSUD KRT. Setjonegoro memiliki program baru yaitu BISMO
(Bincang Sehat Masyarakat Wonosobo) tema yang kami angkat kali ini adalah
“Generasi Milenial Berani Tangkal HIV/AIDs di Masa Pandemi Covid 19 Demi Terwujudnya 3 Zero 2030”
Dengan Pembicara :
1. DR. Jaelan, SKp. M.Kes
(Kabag Kesra Setda Wonosobo dan Ketua Lembaga Wonosobo Youth Center(WYC)
2. dr. Arlyn Yuanita, Sp.PD FINASIM
(Dokter Spesialis Penyakit Dalam RSUD KRT. Setjonegoro)
3. Aga Fitra Safitri
(Runner-up Duta Genre Nasional 2018)
Host : dr. Mugi Tri Sutikno (Dokter Umum RSUD KRT. Setjonegoro)
Jangan lupa ya kegiatan ini kami selenggarakan pada :
– Kamis, 02 Desember 2021 (09.00-10.00 WIB)
Live on Zoom
– Meeting ID : 91353496772
– Password : RSSW2-21
Youtube : RSUD WONOSOBO